Home / Daerah / Kesehatan

Senin, 23 Maret 2020 - 06:07 WIB

Dirut RSUD KH Daud Arif Bantah Ada Pasien PDP

Tanjabbar.genjambi.com – Direktur Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) KH Daud Arif membantah adanya pasien dirumah sakit tersebut yang mengalami Pasien Dalam Pengawasan (PDP) Covid-19 (Virus Corona).

Direktur RSUD Daud Arif, Elfri Sahri saat di konfirmasi mengatakan dirumah sakit tersebut tidak ada pasien PDP. “Tidak ada,”katanya singkat saat di konfirmasi melalui pesan whatsaappnya, Senin (23/3/2020)

READ NEW  KNPI Tanjab Barat Minta Polisi Gerak Cepat Tangkap Pelaku Begal Payudara

Sebelumnya Kabid Pelayanan RSUD KH Daud Arif, Hartati mengatakan terdapat satu pasien yang PDP. Pasien tersebut sudah seminggu dalam perawatan di rumah sakit itu.

READ NEW  Kapolres Tanjabbar Akan Tutup Secara Paksa Acara Keramaian

Pasien tersebut balita berusia 11 bulan. Ia bersama kedua orang tuanya baru pulang dari Tembilahan, Provinsi Riau. Di sana, ia tersebut menghadiri acara hajatan yang saat itu ada pihak yang dari Jakarta.

READ NEW  Bentuk Kepedulian Sesama, DPD PPPRI Tanjab Barat Bagikan 100 Takjil Kepetugas Kebersihan

 

Penulis : Tim redaksi genjambi

Share :

Baca Juga

Daerah

Anggota DPRD Tanjabbar Sebut BUMD Minim Gagasan

Daerah

Ketua DPRD Tanjab Barat Pimpin Rapat Paripurna Penyampaian Pansus dan Pendapat Akhir Bupati Terhadap Ranperda RPJMD

Daerah

Terkait Kenaikan Harga BBM, Besok HMI Tanjab Barat Akan Geruduk Kantor DPRD

Daerah

Hasil Tes Swab, Wanita PDP Di Tanjabbar Keluar Pekan Depan

Daerah

ASN Tanjabbar Dilarang Mudik

Daerah

Webinar Literasi Digital Kabupaten Tanjung Jabung Barat Beri Pencerahan tentang Strategi Pemerintah Memantau Ruang Diskusi Publik di Dunia Digital

Daerah

Ke Mekah Pakai Sepeda, Fauzan : Saya Sudah Niatkan Ini Hanya Untuk Ibadah

Daerah

Satu Unit Bedeng di Batangasam Habis Terbakar