Home / Daerah

Selasa, 7 Desember 2021 - 08:56 WIB

Jelang Nataru, Sekda Tanjab Barat Himbau Tempat Wisata Taat Prokes

Tanjabbar.Genjambi.ID – Sejumlah Objek wisata di Kabupaten Tanjung Jabung barat, provinsi Jambi. akan menerapkan protokol kesehatan (prokes) pada libur Natal dan Tahun Baru tahun 2021.

Hal itu dikatakan langsung sekda kabupaten Tanjung Jabung barat, Agus Sanusi mengatakan bahwa saat ini kabupaten Tanjung Jabung barat sedang ppkm level satu, untuk tempat pariwisata cukup protokol kesehatan.”Saat ini Tanjab barat sedang di berlakukan ppkm level 1.” katanya, Selasa (7/12/2021)

READ NEW  Dishub Tanjab Barat Ajukan Fender Untuk Pelabuhan Roro Pada APBD Perubahan

Lebih lanjut sekda mengatakan kiranya tempat-tempat yang ramai di kunjungi pengunjung nanti, haruslah tetap di perhatikan protokol kesehatannya seperti tempat cuci tangan dan menggunakan masker.

“Tempat tempat wisata kita minta protokol kesehatan lebih di perhatikan lagi, dan di batasi untuk pengunjung yang hadir di tempat wisata nanti.” Tandasnya

Seperti diketahui, momen Nataru biasanya digunakan warga untuk berpergian ke tempat wisata karena mendapat hari libur yang cukup panjang.

READ NEW  Usai Rakercab, Kader PDIP Tanjab Barat Tinjau Lahan Untuk Pembangunan Kantor DPC Yang Baru

(wis)

Share :

Baca Juga

Daerah

KPU Tanjab Barat Akan Lantik 65 PPK Siang ini.

Daerah

DPD PKS Tanjab Barat Nyatakan Sikap Menolak Kenaikan Harga BBM Subsidi

Daerah

Relawan Rajawali Sakti Gelar Nobar Debat Cawapres Pemilu 2024

Daerah

DPC PDIP Tanjab Barat Siap Laksanakan Perintah Ketua Umum di Acara Puncak Bung Karno

Daerah

Webinar Literasi Digital, Kepala Bappeda dan Wakil Pimpinan BNI Beri Pencerahan tentang Tantangan Proses Transformasi Digital Bagi Kemajuan Perekonomian Indonesia

Daerah

Harga Tinggi Dan Langka LPG 3 kg, YLKI Tanjabbarat Berikan Somasi

Daerah

HMI Tanjabbar Gelar Makrab Halal Bi Halal Seluruh Kader

Daerah

100 Tahun Eka Tjipta Widjaja, PT LPPPI Gelar Donor Darah