Home / Daerah / Politik

Sabtu, 24 Juni 2023 - 15:55 WIB

DPC PDIP Tanjab Barat Siap Laksanakan Perintah Ketua Umum di Acara Puncak Bung Karno

 

Jakarta.Genjambi.ID– Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDI Perjuangan Tanjung Jabung barat Beserta Fraksi PDI Perjuangan dan 13 ketua Pengurus Anak Cabang (PAC) mengikuti Puncak bulan bung Karno, bertempat di lapangan gelora bulan bung Karno. Sabtu (24/6/2023)

Ketua DPC PDI perjuangan Mulyani Siregar mengatakan puncak bulan bung Karno ini merupakan puncak konsolidasi nasional dalam menghadapi pemilu tahun 2024.

“Ini adalah momentum dan puncak konsolidasi PDI perjuangan dalam menghadapi pemilu 2024,” ucapnya

Lebih lanjut Mulyani mengatakan bahwa arahan ibu ketua umum PDI perjuangan Megawati Soekarnoputri di acara puncak bung Karno akan menjadi landasan DPC PDI perjuangan untuk memenangkan PDI Perjuangan di kabupaten Tanjung Jabung barat.

“Kita sudah mendengarkan sambutan ibu ketua umum tadi, tentunya sepulang dari sini kita akan melakukan konsolidasi di daerah, dan siap memenangkan Ganjar Pranowo dalam pilpres, dan Mempertahankan kursi pimpinan DPRD Tanjab Barat di pileg tahun 2024,”pungkasnya

Sementara itu ketua umum PDI perjuangan Ibu Dr. hj Megawati Soekarnoputri mengatakan bahwa PDIP siap hatrick pada pemilu tahun 2024 nanti, serta meminta kepada seluruh ketua umum DPD, DPC, PAC, anak ranting untuk terus bergerak kebawah mengetuk hati masyarakat.

“DPD, DPC, PAC, anak ranting ibu minta semua nya turun kebawah ketik pintu hati masyarakat di daerah masing masing, kita menangkan pemilu tahun 2024,” tutupnya

(wis)

READ NEW  HMI Tanjab Barat Gelar Aksi Unjuk Rasa Minta DPRD Gunakam Hak Interplasi

Share :

Baca Juga

Daerah

Rumah Restoratif Justice Kejari Tanjab Barat di Resmikan wakajati Jambi

Daerah

Sukseskan Vaksin Untuk Lansia, Anggota DPRD Tanjab Barat Dampingi Para Peserta Vaksin

Daerah

Bawaslu Tanjab Barat Perpanjang Masa Pendaftaran Panwascam Untuk 11 Kecamatan

Bencana

Awal Agustus TNI Polri Akan Duduki Zona Karhutla di Tanjabar, Bakar Lahan Siap Di Penjara

Daerah

Ketua DPRD Tanjab Barat Buka Rapat Paripurna Mendengarkan Pidato Presiden Republik Indonesia

Daerah

Lapas Kuala Tungkal Fasilitasi Kunjungan Warga Binaan Permasyarakatan Secara Virtual

Daerah

Tim Gugus Covid 19 Tanjabbar Tunggu Hasil 10 Sweb Pasien

Daerah

Peduli Tempat Wisata, Polres Tanjabbar Dan Mahasiswa Bersinergi Bersihkan Sampah