Home / Daerah

Rabu, 11 Mei 2022 - 08:45 WIB

Dari Januari – Mei 2022, Satpol PP Tanjab Barat Sudah Amankan 3 ODGJ

Tanjabbar.Genjambi.ID – Keberadaan ODGJ di kota Kuala Tungkal, Kabupaten Tanjung Jabung Barat saat ini cukup meresahkan masyarakat. Pasalnya, keberadaan ODGJ tersebut dianggap sudah menganggu kenyamanan masyarakat.

Menanggapi keresahan masyarakat ini, Satuan Polisi Pamong Praja ( Satpol-PP) bersama pihak terkait melakukan pengamanan ke sejumlah ODGJ.

READ NEW  Perjuangan Sahir Di Tengah Pandemi

Tjhandra penyidik pengawas sipil Satpol-PP Tanjung Jabung Barat menyebutkan, pengamanan ODGJ ini atas laporan serta keresahan masyarakat selama ini.

“Ada satu orang ODGJ, sudah kita aman dan di bawa kekantor kita.” Katanya. rabu (11/5/2022)

Ia menyebutkan, pihaknya hanya sebatas pengamanan terhadap ODGJ. Lebih lanjut diserahkan ke pihak Dinas sosial.

“Nanti pihak Dinas sosial yang akan membawa ODGJ ini ke RSJ Jambi.” Sebutnya.

Tjhandra mengatakan, selama tahun tahun 2022 dari Januari hingga Mei setidaknya ada sekitar 3 ODGJ yang telah diamankan pihaknya.

“Ada 3 orang, semuanya telah dikirim kejambi oleh pihak dinsos.” Pungkasnya.

(wis)

READ NEW  New Car Technology May Take The Wheel out of Human Hands

Share :

Baca Juga

Daerah

Silahturahmi Bersama Bupati, HMI Tanjabbar Siap Kritisi Kebijakan Yang Tidak Pro Rakyat

Daerah

Bikin Onar, Imigrasi Kuala Tungkal Deportasi WNA Asal Pakistan

Daerah

Sambut Bulan Suci Ramadhan, HMI Tanjabbar Dan KAHMI Tanjabbar Gelar Doa Bersama.

Daerah

Tekan Angka Inflasi, Pemkab Tanjab Barat Gelar Operasi Pasar Murah

Daerah

Jaring Atlet E-sport, ESI Tanjab Barat Gelar Turnamen Game Online

Daerah

BWSS Pronvinsi Jambi Siap Berkodinasi Terkait Luapan Aliran Sungai di Tiga Kecamatan

Daerah

Webinar Literasi Digital Seri 6 Tanjab Barat Beri Pencerahan Tentang Melindungi Anak di Ruang Digital

Daerah

Webinar Literasi Digital Kabupaten Tanjung Jabung Barat Beri Pencerahan tentang Pemanfaatan Internet Untuk Menyebarkan Konten Positif Bagi Pemuka Agama