Home / Daerah

Senin, 18 Juli 2022 - 11:55 WIB

Kejari Tanjab Barat Gelar Berbagai Lomba Peringati HBA ke-62

 

Tanjabbar.Genjambi.ID – Dalam rangka menyambut Hari Bhakti Adhyaksa ke – 62 Tahun 2022, Kejaksaan Negeri Tanjung Jabung Barat menyelenggarakan Pekan Olahraga dan berbagai kegiatan perlombaan secara internal, Minggu (17/07).

Kegiatan yang dilaksanakan di Kantor Kejaksaan Negeri Tanjung Jabung Barat ini turut dihadiri oleh Ketua Ikatan Adhyaksa Dharmakarini (IAD),Para Kasi, Anggota IAD dan seluruh Pegawai serta honorer di Lingkup Kejari Tanjung Jabung Barat.

READ NEW  H. Bakri : Kita Akan Siapkan Calon dari KKSS Tanjab Barat Untuk 2024

Kepala Kejaksaan Negeri Tanjung Jabung Barat Marcello Bellah, SH, MH menyampaikan Pekan Olahraga ini dilaksanakan dalam rangka menyambut Hari Bhakti Adhyaksa ke-62 sekaligus Ulang Tahun IAD ke- 22 tahun 2022.

“Jadi kita pembukaan Pekan Olahraga ditandai dengan jalan sehat dan beberapa kegiatan olahraga, sebelumnya juga telah diadakan Bhakti Sosial dan pada tanggal 21 Juli kita juga akan ziarah ke Taman Makam Pahlawan dan hari puncaknya akan dilaksanakan Upacara pada tanggal 22 Juli” Pungkasnya.

Adapun berbagai lomba yang dilaksanakan pada hari itu diantaranya pertandingan tenis meja, lomba lacak, lomba mewarnai, lomba menyusun puzzle, lomba masak hingga lomba Rising Star Kejaksaan.

READ NEW  Safrial : Aktifkan Kembali Posko Terpadu Siaga Karhutla

(wis)

Share :

Baca Juga

Daerah

Pelaksanaan Muscab IKAMI Sulsel Tanjab Barat Di Pertanyakan

Daerah

Lapas Kuala Tungkal Usulkan Remisi 348 WBP

Daerah

Kajati Jambi Tawarkan Solusi Terkait Konflik Lahan Saat FGD

Daerah

Bupati Tanjab Barat Akan Agendakan Rapat Internal Soal Batas Daerah

Daerah

Sempat Hilang Selama Tiga Hari, Elpani Di Temukan Tidak Bernyawa

Daerah

Partai Golkar Tanjab Barat Gelar Apel Akbar, Dolli : Ini Pertama di Indonesia

Daerah

Remaja Masjid Darusalam Raih Juara Satu Festival Arakan Sahur Online

Daerah

Orang Tua Korban Sebut Anaknya Dicium Dan Disuruh Pegang Kelamin