Home / Daerah

Senin, 11 Januari 2021 - 11:50 WIB

Tidak Memenuhi Kriteria, Safrial Tidak Bisa Divaksin

Tanjabbar.Genjambi.Id – Bupati Tanjung Jabung barat, Dr Ir H Safrial menjadi salah satu kepala daerah yang tidak bisa di suntik vaksin COVID-19.

Safrial menyebut kan bahwa ada kriteria yang bakal mendapatkan vaksin dari pemerintah kabupaten Tanjung Jabung barat.

“Yang jelas ada kriteria nya dari umur 18-59 merujuk kepada keputusan Mentri, kemarin sudah sempat mau coba tapi umur saya 60 lebih jadi tidak bisa” ucap safrial, Senin (11/1/2021)

Lebih lanjut safrial mengatakan bahwa kalau pun di perbolehkan di vaksin, dirinya sudah siap dan bakal jadi yang pertama di vaksin

“Kalau di perbolehkan saya siap, dan jadi yang pertama, tapi umur sudah lewat dari kriteria” katanya

Safrial juga mengatakan untuk vaksin tenaga kesehatan yang kita utamakan dalam penerimaan vaksin.

“Yang jelas tenaga kesehatan yang kita utamakan” tandasnya

(Wis)

READ NEW  Wabup Amir Sampaikan Nota Pengantar Rancangan Raperda.

Share :

Baca Juga

Daerah

KNPI Tanjabbar dapat Penghargaan Pencegahan Covid Dan Pilkada Damai

Daerah

Kesbangpol Provinsi Jambi Gelar Sosialisasi Komitmen Tolak Radikalisme di Tanjab Barat

Daerah

Cegah Penyebaran Virus Covid 19, Warga BTN Permata Hijau Gotong Royong Semprot Disenfektan

Daerah

Terbukti Menimbun Bahan Pokok, Syafriwan: Siap-Siap Dipidana

Daerah

Tidak Ada Gugatan, Ketua KPU Tanjabbar : Pilkada Kita Aman Dan Damai

Daerah

Hari Terakhir Libur Tahun Baru, Titian Orang Kayo Ramai Diserbu

Daerah

Ketua DPRD Tanjab Barat Apresiasi Kegiatan TMMD Kodim 0419/Tanjab

Daerah

Aliansi Perempuan Berdaya Tanjab Barat Gelar Diskusi Terkait Begal Payudara