Home / Daerah

Rabu, 13 April 2022 - 10:52 WIB

BIN Daerah Jambi Percepat Vaksinasi di Tanjab Barat

Tanjabbar.Genjambi.ID – Badan intelejen Negara (BIN) Daerah Jambi melakukan serbuan vaksin ke sejumlah tempat salah satunya di Puskesmas Tungkal II, Kuala Tungkal, Kecamatan Tungkal Ilir, Kabupaten Tanjungjabung Barat (Tanjabbar), Rabu (13/4/2022)

Hal ini dilakukan BIN dalam rangka mendukung program pemerintah dalam percepatan vaksin di Provinsi Jambi terkhusus di Tanjab Barat.

READ NEW  Kasus Covid Terbanyak Nomor Dua, Tanjabbar Tunda Izin Sekolah Tatap Muka

Pantauan di lokasi masyarakat begitu antusias mengikuti vaksin meski di tengah menjalankan Ibadah Puasa di Bulan Suci Ramadhan. Sacara persatu masyarakat datang secara nergantian melakukan vaskin bosster ini.

Penangung Jawab Vaksinasi, Ibu Novi mengatakan pihaknya melakukan vaksinasi untuk menyukseskan program vaksin pemerintah. Kali ini, pihaknya bekerjasama dengan BIN Daerah Jambi.

“Kita terus melakukan vaskin, agar target capaian vaksin tercapai. Kali ini bersama BIN,” katanya.

Dia menyebutkan dalam vaksinasi kali ini menargetkan semua masyarakat bisa tervaksin. Terkhusus warga yang ada di kawasan Puskesmas Tungkal II. Jika bulan kemarin 2700 dosis. Di ramdhan ini diharapkan bisa sama capaiannya.

“Untuk hari ini kita trgetkan 100 dosis,” jelasnya.

Novi juga meminta masyarakat yang belum vaksin untuk segera vaksin. Sebab, menjelang lebaran jika belum dosis 3 maka masyarakat di larang mudik.

“Ini juga untuk memperkebal imun tubuh. Dan ada aturan mudik juga.” Tandasnya

(wis)

READ NEW  Jelang Nataru, Sekda Tanjab Barat Himbau Tempat Wisata Taat Prokes

Share :

Baca Juga

Daerah

Dini Hari Tadi Kebakaran Hanguskan Satu Rumah di Kelurahan Betara Kiri

Daerah

PT LPPPI dan PT WKS Tabur 20.000 Benih Ikan di Sungai Pengabuan

Daerah

PGRI Tanjab Barat Audiensi dengan Ketua DPRD Terkait Usulan Kenaikan TPP

Daerah

Waspada Karhutla, Dandim 0419/Tanjab Ingatkan Masyarakat Tidak Membakar Lahan

Daerah

Kakanwil Kemenkumham Jambi Kunjungi Unit Layanan Paspor di Muaro Jambi

Daerah

Kajari Tanjab Barat Berikan Materi Anti Korupsi di SMA Negeri 1

Daerah

KNPI Tanjabbar Berikan 210 Nasi Kotak Untuk Buruh Dan Tim Medis

Daerah

DPC PDIP Tanjab Barat Serahkan Berkas Calon Legislatif