Home / Daerah

Minggu, 12 Mei 2019 - 11:26 WIB

KAHMI Tanjabbar Gelar Buka Puasa Bersama Seluruh Kader HMI Tanjabbar.

Tanjabbar.GenJambi.Com – Majlis Daerah (MD) Korps Alumni Himpunan Mahasiswa Islam (KAHMI) Kabupaten Tanjung Jabung Barat menggelar acara buka puasa bersama bagi alumni dan kader HMI Tanjabbar, Minggu (12/05/2019).

Kegiatan yang digelar di rumah ketua KAHMI Tanjabbar Ahmad Jahfar itu di ikuti sedikitnya kurang lebih 100 alumni dan kader.

READ NEW  Terkait Isu Jual Beli Jabatan, Jubir Pemkab : Itu Tidak Benar, Kalau Ada Bukti Segera Laporkan

Dari pantauan tim turut hadir para tokoh HMI yang sudah tidak asing di telinga publik tanjabbar, seperti ahmad jafar wakil ketua DPRD tanjabbar, abdul jalil politikus parta golkae, ahmad petensili ketua pengadilan negeri, agus sumantri kasubag peliputan humas pemkab, ahmad zaki DPRD terpilih 2019-2024, masyudin panwas kecamatan, dan ustad zakaria ansori serta para alumni lainnya.

READ NEW  Keberangkatan CJH Tanjabbar Masih Menunggu Keputusan Mentri

Dalam sambutannya ketua kahmi tanjabbar ahmad jafar menyampaikan Acara Buka bersama adalah agenda rutin yang selalu dilaksanakan setiap tahunnya Oleh kahmi Tanjabbar.

READ NEW  Hari Kebangkitan Nasional, H Abdullah : Bersatu Dan Bergotong Royong Lawan Pandemi

Lebih lanjut jafar mengatakan kalau acara ini merupakan ajang silaturahmi bagi kader HMI Cabang Tanjabbar dengan Alumni HMI yang ada di Tanjabbar.

“Silaturahmi seperti ini perlu dilaksanakan demi mempererat kembali hubungan kekeluargaan yang sudah terjalin” ucap jafar (Tim redaksi)

Share :

Baca Juga

Daerah

Safrial Tinjau Lokasi Pencarian Korban Tenggelam Sungai Saren

Daerah

Webinar Literasi Digital Seri 3 Tanjab Barat Beri Pencerahan tentang Pendidikan Agama Untuk Anak di Era Digital

Daerah

Metode Penyusunan Dapil Pemilu 2024

Daerah

PGRI Tanjab Barat Audiensi dengan Ketua DPRD Terkait Usulan Kenaikan TPP

Daerah

H. Abdullah Ucapkan Selamat Atas Pelantikan Anggota PAW DPRD Tanjabbarat

Daerah

Polisi Terus Buru Pelaku Pembuangan Bayi Di Kuala Tungkal

Daerah

FHT Gelar Buka Bersama Dan Penggalangan Dana Musibah Kebakaran Pangkal Duri

Daerah

Mobil Dinas Pemkab Tanjab Barat Mulai Di Pasang Stiker