Home / Daerah

Rabu, 16 Februari 2022 - 11:10 WIB

Bantu Masyarakat, Bulog Kuala Tungkal Gelar Pasar Murah

Tanjabbar.Genjambi.ID – perum Bulog kancab Kuala Tungkal bikin pasar murah di depan kantornya guna membantu memenuhi kebutuhan warga dengan harga terjangkau.

Pasar murah yang diselenggarakan Bulog Kuala Tungkal menyediakan 3 komoditas pangan yaitu minyak goreng, beras dan gula pasir. Ketiganya bisa didapatkan dengan harga relatif murah sehingga membuat banyak masyarakat mendatangi pasar murah tersebut.

READ NEW  400 Vaksin PMK Diterima Pemkab Tanjab Barat

Kepala Bulog kancab Kuala Tungkal Andi setyawan mengatakan ini merupakan kegiatan perdana dalam melaksanakan pasar murah di tanjung Jabung barat khususnya di Kuala Tungkal.

“Kegiatan ini akan kita laksanakan berkelanjutan kedepan demi masyarakat yang membutuhkan minyak, beras dan gula, dengan harga yang cukup murah.” Ungkapnya

Lebih lanjut Andi setyawan menambahkan pasar murah ini akan dilakukan untuk dua kabupaten yang ada di provinsi Jambi.

“Kouta kita cukup banyak, karena kita akan laksanakan pasar murah ini di dua kabupaten, kabupaten Tanjung Jabung barat dan kabupaten Tanjung Jabung timur.” Tandasnya

Sementara itu ibu Fitriyani salah satu pembeli di pasar murah mengatakan sangat membantu khususnya para ibu-ibu.” Kita dapat informasi kalau ada pasar murah di depan kantor Bulog, jadi kita langsung datang dan beli, ini juga sangat membantu kita.” Pungkasnya

READ NEW  Wabup Ikut Tandatangani MoU Pemprov Jambi dengan Kejati dan Badan Pertanahan

(wis)

Share :

Baca Juga

Daerah

Masa Larangan Mudik Berakhir, Kapolres : Penguatan Prokes Masih Terus Kita Lakukan

Daerah

Ratusan Siswa SMKN 1 Tanjabbar Gelar Demo Tuntut Kepala Sekolah

Daerah

DPRD Tanjabbar Sebut Penanganan DBD Tidak Optimal

Daerah

Seluruh Pegawai Kejari Tanjab Barat di Vaksin Booster

Daerah

Bulan Oktober Tanjabbar Bakal Buka CPNS

Daerah

Open Turnamen Badminton “Satria Tubagus Cup II” Resmi Bergulir

Daerah

Hadiri Tasyakuran Pondok Pesantren AT Tibyan, Bupati Sampaikan Program Pelayanan Kesehatan

Daerah

Momentum 10 Muharram 1444 H, KOSERBU Kembali Salurkan Donasi ke Majelis Sirojutholibin