Home / Daerah

Rabu, 10 November 2021 - 14:36 WIB

Peringati Hari Pahlawan, Ketua DPRD Tanjab Barat Tabur Bunga Di Makam Pahlawan Yudha Satria Pengabuan

Tanjabbar.Genjambi.ID – Ketua DPRD kabupaten Tanjung Jabung barat. H. Abdullah mengajak seluruh masyarakat tanjung jabung barat untuk mengenang jasa para pahlawan yang gugur demi kemerdekaan.

Hal itu di sampaikan ketua DPRD Tanjabbarat usai melaksanakan upacara hari pahlawan dan kegiatan tabur bunga di makam pahlawan Yudha satria pengabuan. Rabu (10/11/2021)

“Mari kita mengenang jasa para pahlawan yang sudah mengabdikan hidupnya untuk kemerdekaan dan kesejahteraan bangsa Indonesia. Tanpa mereka, kita tidak bisa seperti saat ini.” Katanya

H. Abdullah mengatakan bahwa mengingat jasa pahlawan tidak hanya ketika peringatan Hari Pahlawan 10 November saja.

“Namun lebih dari itu, perjuangan dan pengorbanan para pahlawan perlu terus dikenang sepanjang masa oleh kita semua.”ujarnya

Selain mengenang jasa para pahlawan kita yang terdahulu, H. Abdullah juga menyampaikan hormatnya kita kepada tenaga kesehatan yang sampai hari ini terus menjadi garda terdepan di musim pandemi ini.

“Masa pandemi juga masa yang sulit, maka dari itu kita turut mengenang jasa para Tenaga kesehatan yang terus berjuang sampai hari ini.” Tandasnya

(wis)

READ NEW  PT Lontar Papyrus Pulp & Paper Industry Salurkan Oksigen Medis Untuk Penanganan Covid19 Di Jambi

Share :

Baca Juga

Daerah

Buka Rakorda MUI Tanjab Barat, Ini Pesan Wakil Bupati

Daerah

Pelaksanaan Muscab IKAMI Sulsel Tanjab Barat Di Pertanyakan

Daerah

Knpi Dan HNSI Tanjabbarat Ingin Pemerataan Dana CSR

Daerah

TMMD ke-113 Resmi Ditutup, Danrem Berharap Program TNI Ini Membantu Dalam Kesejahteraan Masyarakat

Daerah

Menkumham Yasonna Laoly: UU Pemasyarakatan untuk Perkuat Keadilan Restoratif

Daerah

Wabup Hairan : Jangan Coba-Coba Bakar Lahan

Daerah

Ahmad Jahfar Resmi Dilantik Jadi Ketua MD KAHMI Tanjab Barat

Daerah

Inovatif Manfaatkan Lahan Kosong di Polsek Tungkal Ilir, Budidaya berbagai Jenis Ikan