Home / Daerah

Rabu, 24 Februari 2021 - 13:50 WIB

Polres Tanjabbar Laksanakan Tes Urine Dadakan, Ini Hasilnya

Tanjabbar.Genjambi.ID – 36 anggota Kepolisian Polres Tanjung Jabung Barat sudah melaksanakan tes urin secara dadakan pada Selasa (23/2). Hal ini disampaikan oleh Kapolres Tanjabbar, AKBP Guntur Saputro. Ia menyebutkan dari 36 anggota Polres Tanjabbar yang di tes urin, tidak satupun yang dinyatakan positif.

“Kita sudah lakukan tes urin secara dadakan itu kemarin, dan diikuti untuk 36 orang personil dan hasilnya negatif. Rencananya ya, ini kita awali dari seluruh Perwira dan personil di satuan operasional,” ungkapnya, Rabu (24/2)

Lebih lanjutnya disampaikan oleh Kapolres bahwa pelaksanaan tes urin ini akan di lakukan secara bertahap. Tidak hanya itu, pihaknya juga akan melaksanakan tes urin ini secara dadakan.

“Kita akan lakukan secara bertahap, dan kita tetap komitmen untuk menindak tegas jika ada anggota yang memang terlibat kasus narkoba, tidak hanya pemakai jika kedapatan ikut terlibat mengedarkan pun akan kita tindak tegas,” pungkasnya

(Wis)

READ NEW  Polres Tanjabbar Temukan Box Styrofoam Berisikan Benih Lobster Di Atas Jembatan

Share :

Baca Juga

Daerah

Terkait Pembangunan Jalan Di Desa Teluk Pengkah, Hamdani : Kita Minta Inspektorat Periksa

Daerah

Pembuatan Paspor Bakal Hadir di Mall Pelayanan Publik Tanjab Barat

Daerah

DPRD Tanjab Barat Setujui Raperda Inisiatif Pemkab.

Daerah

Gelar Kegiatan Sosial, AIS Kuala Tungkal Donor Darah

Daerah

Hakim Pengadilan Tinggi Jambi Memperberat Hukuman Anggota DPRD Tanjab Barat

Daerah

Kejati Jambi Resmikan Rumah Perdamaian Adhyaksa

Daerah

Efek Corona, Bawaslu Tanjabbarat Nonaktifkan Panwascam

Daerah

Telan Kekalahan Kedua, Tanjab Barat Dipastikan Gagal Lolos Semifinal