Home / Daerah

Sabtu, 5 Februari 2022 - 22:52 WIB

Hadiri Acara Milad HMI, Anwar Sadat : Senior-Senior HMI Banyak Membantu Saya

Tanjabbar.Genjambi.ID – Bupati kabupaten Tanjung Jabung barat Drs H Anwar Sadat M.ag menghadiri peringatan Milad Himpunan Mahasiswa Indonesia (HMI) ke-75 tahun, di aula kantor bupati tanjung Jabung barat, Sabtu (5/2/2022)

Pada kesempatan tersebut, bupati tanjung Jabung barat mengatakan banyak senior-senior HMI yang sampai saat ini banyak berperan membantu dirinya.

“Dulu saat masih aktif di dunia akademisi, saya banyak berkonsultasi dengan senior senior HMI.”ujar bupati saat menyampaikan orasi ilmiah.

Lebih lanjut Bupati Tanjung Jabung barat berharap kepada HMI untuk terus mencetak generasi-generasi hebat kedepan.

“Di hari milad HMI yang ke-75 tahun ini, saya berharap HMI mampu menuju Indonesia emas 2045 dengan cara bersinergi bersama-sama untuk membangun daerah.” Tandasnya

Kegiatan milad HMI ke 75 tahun yang diselenggarakan oleh HMI tanjung Jabung barat di hadiri oleh ketua KAHMI Tanjab barat, staf ahli Bupati Tanjab barat, PLT kepala Dispora Tanjab barat, organisasi kepemudaan dan alumni HMI serta kader HMI tanjung Jabung barat.

READ NEW  Sekda Tanjabbar Diharapkan Dari Putra Daerah

(wis)

Share :

Baca Juga

Daerah

Cegah Penularan Covid-19 Di Tanjab Barat, H Abdullah : Mari Sukseskan Vaksin Bagi Lansia

Daerah

Berikan Penyegaran, 4 Anggota Polres Tanjabbar Terima Jabatan Baru.

Daerah

Terkait Kisruh Internal PPP Pusat, DPC PPP Tanjab Barat Lebih Fokus Pemilu 2024

Daerah

Pemkab Tanjabbar Sudah Surati Kementrian Terkait Penutupan Pelabuhan Roro

Daerah

Sejumlah Sekolah Tunggu Surat Edaran Pemkab Terkait Belajar Tatap Muka

Daerah

Pemkab Tanjab Barat Akan Gelar Kegiatan Tabligh Akbar Peringati Maulid Nabi Muhammad Dan Hari Santri

Daerah

Polres Tanjabbar Laksanakan Tes Urine Dadakan, Ini Hasilnya

Daerah

Peringati Hari Disabilitas, Siswa SLB Kuala Tungkal Berbagi Bunga