Home / Daerah

Kamis, 8 April 2021 - 13:13 WIB

Bupati Tanjab Barat Tinjau Harga Bahan Pokok Jelang Ramadhan

Tanjabbar.Genjambi.ID – Beberapa hari menjelang ramadhan, Bupati dan wakil Bupati Tanjabbar bersama OPD terkait melakukan sidak ke pasar tradisional Kuala Tungkal. Kamis (8/4/21).

Saat sidak ke pasar tango Rajo Ilir, Bupati melihat harga bahan pokok yang dijual pedagang masih relatif stabil.

“Hasil pengamatan hari ini, kita melihat harga sembako dipasaran relatif stabil. Hanya ada sejumlah bahan pokok yang ditemukan kenaikan, namun tidak begitu mengkuatirkan menjelang ramadhan nanti.” Kata Bupati.

Kepada para pedagang, Bupati berharap pedagang tidak menaikan harga jelang puasa. Sehingga masyarakat tidak terbebani dengan harga tinggi.

“Kita menghimbau kepada toko toko besar dan ritel yang kecil untuk tidak menaikan harga menjelang Ramdhan dan juga lebaran nanti.” Pesannya.

(Wis)

READ NEW  Bupati Tanjab Barat Perintahkan Dinas Terkait Perbaiki Halte Yang Rusak

Share :

Baca Juga

Daerah

Korupsi Air Bersih di Tanjab Barat, Jaksa Penuntut Umum : Kerugian itu Hanya Sekitar 2,4 miliar

Daerah

Tersangka Kasus Persetubuhan Di Betara, Terancam Hukuman 15 Tahun Penjara

Daerah

Temu Karya Daerah Karang Taruna Tanjab Barat Resmi Dibuka Gunakan Dana Swadaya

Daerah

Melalui Musik, HMI Tanjabbar Galang Dana Korban Kebakaran Pangkal Duri.

Daerah

Salah Satu Siswi Terpapar Covid, SMA 1 Tanjab Barat Kembali Belajar Daring

Daerah

Polres Tanjabbar Akan Dapat Penghargaan Dari TRC PPA Dan Komnas PA

Daerah

Dua WBP Lapas Kelas II B Kuala Tungkal Dapat Remisi Hari Raya Waisak

Daerah

Hasil Sweb, Dua Perawat RSUD KH Daud Arif Kuala Tungkal Positif Covid-19