Home / Daerah

Rabu, 31 Maret 2021 - 13:07 WIB

Serap Keluhan Masyarakat, Kapolres Tanjab Barat Ngopi Bareng

Aris Saat Bertanya Soal Kasus Gantung Diri Keluarganya, dan langsung di tanggapi oleh Kapolres Tanjab barat

Aris Saat Bertanya Soal Kasus Gantung Diri Keluarganya, dan langsung di tanggapi oleh Kapolres Tanjab barat

Tanjabbar.Genjambi.ID – Demi Menyerap keluhan masyarakat Kuala Tungkal, polres Tanjung jabung barat melaksanakan program NGOPI MAEL ( Ngobrol Penuh Inspirasi Kapolres bersama masyarakat dan semua elemen), bertempat di warung kopi H Ismail, Rabu (31/3/2021)

NGOPI MAEL tersebut di hadiri langsung oleh masyarakat Kuala Tungkal dengan berbagai profesi, seperti penggiat media sosial, komunitas bonsai kelapa Tanjabbar, serta buruh harian yang mampir untuk ngopi dan menyampaikan aspirasi nya kepada Kapolres Tanjab barat.

READ NEW  Ke Mekah Pakai Sepeda, Fauzan : Saya Sudah Niatkan Ini Hanya Untuk Ibadah

Kapolres Tanjabbar, AKBP Guntur Saputro menyampaikan bahwa dirinya hadir di tengah tengah masyarakat untuk mendengarkan keluhan, uneg-uneg dari masyarakat Tanjabbar.

“Hari ini saya mendengarkan keluhan, uneg-uneg dari masyarakat, tadi ada yang dari komunitas, ada yang dari penggiat sosial serta dari buruh pun ada” kata polres Tanjab barat

Ketika ditanya apa yang paling banyak di tanya oleh masyarakat, Guntur mengatakan ada beberapa pertanyaan dari masyarakat terkait kriminal seperti pencurian motor, kasus bunuh diri.

“Bervariasi pertanyaan nya, mulai dari kasus pencurian, bunuh diri, dan tadi kita langsung hubungkan dengan kasat Reskrim dan Alhamdulillah kasus pencurian sepeda motor masyarakat yang telah di curi sudah berada di polres Tanjab barat dan keadaan nya pun masih sangat bagus” tandasnya

(Wis)

READ NEW  Yon Heri Resmi Jadi Pelaksana Harian Sekda Tanjung Jabung Barat.

Share :

Baca Juga

Daerah

Hadiri Tasyakuran Pondok Pesantren AT Tibyan, Bupati Sampaikan Program Pelayanan Kesehatan

Daerah

Tampak Kompak Yondi – Faido Gunakan Almamater STAI An-Nadwah Kuala Tungkal Saat Pencoblosan

Daerah

Kejaksaan Negeri Tanjab Barat Terima Audiensi Persatuan Wartawan Indonesia

Daerah

Ratusan Buruh Gelar Unjuk Rasa di DPRD Tanjab Barat Suarakan 7 Tuntutan

Daerah

Pasien Balita RSUD KH Daud Arif Dinyatakan PDP

Daerah

KNPI Tanjabbar dapat Penghargaan Pencegahan Covid Dan Pilkada Damai

Daerah

Sinergi TIMPORA Imigrasi Kuala Tungkal Dalam Memperkuat Pengawasan Orang Asing

Daerah

Tiga Anak Dibawah Umur Meninggal Dunia Karena DBD