Home / Daerah

Rabu, 8 Desember 2021 - 10:16 WIB

Selama 2021 Penerbitan Paspor di Kantor Imigrasi Kuala Tungkal Menurun Drastis

Tanjabbar.Genjambi.ID – Permohonan penerbitan Kantor Imigrasi Kelas II TPI Kuala Tungkal mengalami penurunan sangat drastis yang mana jumlah penerbitan paspor di Kantor Imigrasi selama tahun 2021 tercatat hanya sebanyak 756 dari Januari – november.

Hal itu dikatakan langsung oleh kepala Seksi Teknologi Informasi dan Komunikasi Keimigrasian Kelas II TPI Kuala Tungkal Rianto, Rianto mengatakan bahwa jumlah tahun ini sangat turun drastis dari tahun sebelumnya.

“Sepanjang tahun 2021 per 30 November ini, Kantor Imigrasi Kelas II TPI Kuala Tungkal telah menerbitkan 756 paspor dari Januari – November, hal ini jauh dari tahun tahun sebelumnya.” Katanya

Rianto menjelaskan bahwa pada tahun 2020 imigrasi menerbitkan paspor sebanyak 2905 sepanjang tahun 2020.” Meski covid tahun 2020, masyarakat juga tergolong masih banyak untuk membuat paspor.” Ungkapnya

READ NEW  HMI Tanjab Barat Beri Tanggapan Terkait Pelayanan PLN Kuala Tungkal Yang Buruk

Lebih lanjut Rianto menambahkan untuk tahun 2019 Kantor Imigrasi Kelas II TPI Kuala Tungkal menerbitkan paspor sebanyak 4444 paspor.” Kalau untuk tahun 2019 lebih banyak lagi masyarakat yang membuat paspor.” Ujarnya

READ NEW  Bupati Sampaikan Nota Rancangan KUA dan PPAS APBD 2020

Meski permohonan paspor masih sepi, saat ini Kantor Imigrasi Kelas II TPI Kuala Tungkal tetap membuka layanan pengurusan paspor dengan menerapkan protokol kesehatan.

“Meski sepi untuk pembuatan paspor, kantor imigrasi terus memberikan pelayanan yang terbaik untuk masyarakat dengan selalu mengedepankan protokol kesehatan.” Tandasnya

(wis)

READ NEW  Wabup Hairan Koordinasi Dengan Pj Gubernur Jambi Terkait Pelaksanaan MTQ Tingkat Provinsi

Share :

Baca Juga

Daerah

Terkait Kondisi Sekolah di Desa Suwaklabu, Disdikbud Tanjab Barat Sebut Sering Diajukan Tetapi Gagal

Daerah

Kejari Tanjab Barat Musnahkan Barang Bukti

Daerah

Bertemu Komisi II DPR Provinsi, Yogi Minta Kesejahteraan Nelayan Ditingkatkan

Daerah

Polres Tanjabbar Kukuhkan Tim GEMMPUR

Daerah

Penggunaan Anggaran Covid-19 Di Tanjabar Capai 38 Persen

Daerah

Koni Tanjab Barat Lepas Atlet Perpani

Daerah

Bupati Anwar Sadat Tanam Mangrove Bersama TNI – Polri

Daerah

Binda Jambi Jemput Bola Vaksinasi Untuk Warga Tanjab Barat