Home / Kesehatan

Senin, 13 April 2020 - 01:00 WIB

PT Lise Permai Berbagi Makser Kain Untuk Warga

Tanjabbar.Genjambi.com – Berbagi dan membantu Pemerintah menghentikan penyebaran virus Corona (Covid-19) tidak melulu berupa donasi uang dalam jumlah besar. Berbagi ketrampilan dan hasil kerajinan tangan yang murah pun sudah cukup membantu.

Seperti yang dilakukan PT Lise Permai yang ikut berpartisipasi membagikan masker kain kepada warga di Kota Kuala Tungkal, Tanjung Jabung Barat.

READ NEW  Polres Tanjabbar Adakan Pelatihan dan Simulasi Pemakaman Pasien Covid 19

Pimpinan PT Lise Permai, Yeri Abdillah, S.Psi mengatakan masker kain ini sudah diwajibkan oleh pemerintah untuk digunakan masyarakat. Untuk itu, kesadaran ini perlu didorong agar warga yang menjalankan kegiatan sehari-hari di luar rumah bisa melindungi diri dari ancaman virus corona.

“Kami membagikan masker kain ini untuk warga sebagai aksi partisipasi di tengah pandemi COVID-19,” ungkap Yeri, Senin (13/04)

Ia berharap aksi sosialisasi ini mendorong masyarakat untuk selalu menggunakan masker kain demi kebaikan bersama.

“Kami berharap warga sekitar perumahan bisa kompak menjalankan aturan menggunakan masker kain, cuci tangan dan tidak berkerumun,” tutupnya.

Makser kain yang dibagikan untuk warga disekitaran kantor PT Lise Permai yaitu jalan nelayan, warga perumahan permata hijau di Parit 2 dan warga perumahan permata ungu di Manunggal 2.

READ NEW  Tahun Ini Pasar Bedug dan Pasar Obral di Tanjabbar Akan Ditiadakan

Menariknya masker kain ini merupakan produksi mandiri dari pemuda-pemudi penyandang disabilitas oleh yayasan Specialpreneur Kuala Tungkal.

READ NEW  4 Orang Positif Corona di Jambi, Johansyah : Pasien Berasal Dari Bungo, Tebo, Kerinci

(Wis)

Share :

Baca Juga

Daerah

4 Anggota Keluarga PDP di Tanjabbar Turut di Rapid Tes, Taharudin: Hasilnya Negatif

Bencana

Hasil Tracking, 75 Orang Menunggu Hasil Swab

Daerah

Hasil Sweb, Dua Perawat RSUD KH Daud Arif Kuala Tungkal Positif Covid-19

Daerah

Kapolres Tanjabbar Himbau Jangan Ada Kerumunan Saat Tahun Baru

Daerah

Yogi : Dimana Posko Yang Dikatakan Bupati

Daerah

Angka Kasus Covid 19 Tanjabbar Meningkat, Tenaga Kesehatan Termasuk

Daerah

Dirut RSUD KH Daud Arif Bantah Ada Pasien PDP

Daerah

2 Orang Dinyatakan ODP, Berikut Penjelasan Jubir Covid-19 Tanjabbar