Home / Daerah

Rabu, 11 Mei 2022 - 15:36 WIB

Berikut Nama Pejabat Eselon II Yang Dilantik Bupati Tanjab Barat

 

Tanjabbar.Genjambi.ID – Bupati Tanjab Barat H. Anwar Sadat melantik dan mengambil sumpah jabatan 6 Pejabat Eselon II atau Pejabat Tinggi Pratama, Rabu (11/5/22).

Pejabat dilantik di Gedung Balai Pertemuan tersebut merupakan hasil Seleksi Terbuka atau Assesment yang dikakukan Pemkab Tanjab Barat akhir tahun 2021 lalau.

READ NEW  'Coffe Day' Bersama Jurnalis, PKS Tanjab Barat Siap Bersinergi

Pelantikan dihadiri Sekda Tanjab Barat H. Agus Sanusi, kepala OPD, serta Istri Pejabat dilantik dan rohaniawan.

Berdasarkan Surat Keputusan Bupati Tanjab Barat Nomor : 249/Kep.Bup/BKPSDM/2022 tanggal 10 Mei 2022, ada 6 pejabat Pimpinan Tinggi Pratama yang dilantik.

READ NEW  Anggota DPRD Tanjabbar Di Suntik Vaksin, Satria Tubagus Hermawan Jadi Orang Pertama

Dr. H. Katamso, SA, SE, ME : sebagai Kepala Bappeda.

Hermansyah, S.STP, MH : sebagai Kepada Dinas Parpora.

READ NEW  Bangunan Sekolah Madrasah Ibtidaiyah Hidayatul Islam Tungkal II Memprihatinkan

Hj. Elianawati, SH : Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan.

Apri Dasman, ST, MT : Kepala Dinas PUPR.

Sugianto, SE : Kepala Dinas Pendapatan Daerah.

H. Zaharuddin, SKM : Kepala Dinas Kesehatan.

(wis)

Share :

Baca Juga

Daerah

HNSI Tanjab Barat Apresiasi Pelatihan Yang Diselenggarakan Oleh Direktorat Jendral Bea Dan Cukai

Daerah

BreakingNews!! Seorang Buruh Di Muara Papalik Tega Setubuhi Anak Dibawah Umur

Daerah

Kegiatan Reses DPRD Tanjab Barat Dipadu Dengan Pelayanan Kependudukan

Daerah

Sekelompok Anak Muda di Tanjab Barat Deklarasikan Ganjar Presiden 2024

Daerah

Perceraian di Tanjab Barat Meningkat, Kebutuhan Ekonomi Jadi Faktor

Daerah

Gaji Perangkat Desa Tak Cair, Sekda Tanjab Barat Sebut Ada Perubahan

Daerah

ODP Ditanjabbar Menjadi 10 Orang, 1 PDP Dipulangkan

Daerah

Pemkab Tanjab Barat Dapat WTP Dari BPK RI