Home / Daerah / Pemerintah

Selasa, 29 Desember 2020 - 10:26 WIB

Penumpang Jalur Roro Mengalami Kenaikan Jelang Tahun Baru

Tanjabbar.Genjambi.id – Jelang akhir tahun 2020, arus penumpang di Pelabuhan RoRo Kuala Tungkal mengalami kenaikan.

Hal ini disampaikan oleh Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Samsul Jauhari dalam tinjauannya di Pelabuhan RoRo, Selasa pagi (29/12).

Samsul Jauhari menyebutkan bahwa kenaikan penumpang ini terlihat sejak jelang natal beberapa waktu lalu hingga hari ini. Kenaikan penumpang bahkan di katakan oleh Syamsul sekitar 50 persen dibanding hari biasanya.

“Jelang tahun baru ini tentunya ada peningkatan di banding hari-hari biasanya. Peningkatan ini dari menjalang natal dan sampai saat ini, dan peningkatan ini di atas 50 persen,” katanya

Untuk kedatangan kapal pagi ini setidaknya ada 106 penumpang yang datang dari Batam. Disisi lain disampaikan oleh Syamsul bahwa peningkatan penumpang terjadi baik penumpang dari Batam ke Tungkal ataupun dari arah sebaliknya.

READ NEW  Partai Gelora Lakukan Konsolidasi Partai Hingga PAC di Tanjab Barat

Selain itu, pelabuhan Roro juga melayani kapal dari Dabo Singkep, dan disebutkan oleh Syamsul juga mengalami kenaikan.

“Dabo Singkep ke Kuala Tungkal dan sebaliknya juga mengalami kenaikan. Untuk Dabo Singkep itu kedatangan di hari Kamis,” tambahnya

(Wis)

READ NEW  Orang Tua Korban Sebut Anaknya Dicium Dan Disuruh Pegang Kelamin

Share :

Baca Juga

Daerah

Pemkab Tanjabbar Tambah Kouta Gas Elpiji 3 Kilogram

Daerah

Alumni Santri Tanjab Barat Gelar Doa Bersama dan Mendukung Pasangan Ganjar – Mahfud Md

Daerah

Sinergi TIMPORA Imigrasi Kuala Tungkal Dalam Memperkuat Pengawasan Orang Asing

Daerah

Awal Bulan April, Siswa SD/SMP Di Tanjabbar Akan Melaksanakan Ujian

Daerah

Terkait Kenaikan Harga BBM, Besok HMI Tanjab Barat Akan Geruduk Kantor DPRD

Daerah

Bupati Tanjab Barat Apresiasi Kegiatan TMMD ke-113 Tahun

Daerah

HMI Tanjabbar Apresiasi Bupati Yang Akan Turun Langsung Ke Lokasi

Daerah

Sekda Buka Konsultasi KLHS RPJMD